Silaturrahmi
Sungguh nikmat di bulan ramadhan. Jika dikerjakan dengan penuh penghayatan maka akan nikmat dan tidak terasa. Ada empat hal dalam berpuasa dan Intinya adalah sebagai berikut :
1. Syukur Nikmat,
Senang sebagai pengikut nabi besar kita Nabi Muhammad saw, bahwa umat terdahulu mendambakan untuk menjadi umatnya karena pendek umurnya tetapi berkah. Alhamdulillah kita ketmu dengan Bulan Ramadhan dimana kita mendapatkan anugerah, magfiroh pada bulan ini.
2. Niat karena اَللّهُ . Ilahirabbi. Orang yang berpuasa 1 hari sepeti orang jihad fisabilillah. Orang yang berbuasa bukan karena orang lain, bukan untuk diet, bukan untuk duit hemat. اَللّهُ akan mengganjar orang yang berpuasa karena Allah dengan 70.000 perjalanan, Menjauhkan sengatan api neraka. Sungguh sia-sia jika tidak berpuasa.
3. Iman kepada اَللّهُ . Iman seseorang mengalami Pasang surut, kadang naik dan kadang naik. Hati kita charge (pengisian) dalam bahasa arabnya Tazkiyatul iman.
4. Memperbanyak ibadah kepada اَللّهُ . Ramadhan tiba alhamdulillah meningkat dalam ibadah, shalat, shadaqah, berjama'ah.
5. Memperbanyak silaturrahim, orang yang bersilaturrahmi hidup bermakna, ceria, tidak ada dendam,
6. Apa artinya hidup jika tidak ada teman. Maka dari itu tetap jaga Ukhuwah islamiyah kita.
Mari kita manfaatkan sebaik mungkin agar tidak rugi dikemudian hari. Anak-anak saja, orang yang duduk dengan kawan baik maka baik. Seperti orang yang jual minyak wangi. Jika orang yang jelek seperti orang yang jual tukang besi mungkin bisa terkena api dan bau tidak sedap.
Semoga bermanfaat.
Komentar
Posting Komentar